SOAL PRAKTEK KEWIRAUSAHAANMembuat analisa peluang usaha untuk satu buah hasil karya :Misalnya : Ketrampilan membuat tempat sampah dari kaleng bekas cat.A. Buatlah analisa usaha :1. KeunggulanHasil karya yang dibuat dianalisa kelebihannya2. KelemahanHasil karya yang dibuat dianalisa kelemahannya atau kekurangannya baik dari segi bahan baku, pengolahan, maupun pemasarannya.3. Cara mengatasi kelemahanBagaimana cara mengatasi kelemahan yang ada sehingga hasil karya yang diciptakan dapat dijual/dipasarkan dan menghasilkan keuntungan B. Analisa Produksi1....